PT Nextgen Inovasi Indonesia
PT Nextgen Inovasi Indonesia adalah perusahaan solusi IT yang berdiri sejak tahun 2015. Lini bisnis kami adalah IT outsourcing, pengembangan software, pengembangan konten digital dan penyedia berbagai produk IT.
PT Nextgen Inovasi Indonesia mempunyai misi untuk membantu dunia industri dan UMKM untuk melakukan transformasi digital agar menjadi efisien, berkembang dan dapat bertahan dalam persaingan usaha yang semakin ketat.